Feeds RSS

Kamis, 25 Maret 2010

lisan yang tak terjaga......

ya... rabb,
Aku hanyalah manusia yang selama hidupnya selalu melakukan kesalahan,
aku manusia yang selama bernafas jarang sekali bersyukur,
aku manusia yang tak bisa menjaga lisan ku,
Lisanku tak bisa ku jaga,
begitu nayak hati yang tersakiti karena lisan ini, begitu banyak perkataan yang
tidak berguna yang kuucapkan, membicarakan orang lain, ku pakai mulut ini untuk
mengeluh...

sedikit sekali ucapan syukur ku lantunkan atas apa yang telah ku dapatkan,,,,,


aku manusia yang tidak tau malu ya..rabb,


hanya mengingat Mu dikala aku membutuhkan Mu, aku hanyalah seorang penjilat ulung
yang tak tau malu...

Astagfirulloh hal adzim....

Tak ada tempat ku mengadu selain hanya pada Mu ya rabb,


aku melakukan kesalahan dengan lisan ku ini,lagi lagi aku tak bisa menjaga lisan
ku,
aku tidak tau hal buruk apa yang akan terjadi karena kesalahanku itu....

Aku mohon ampuni aku ya rabb....

ku mohon ampuni diri ini yang selalu memanjakan lisannya,
aku mohon ya rabb,
semogha tidak terjadi masalah karena ucapanku ini...

aku sudah cukup menyesal dengan kejadian ini...

aku sekarang mulai menyadari bahwa...

"diam berarti emas"

mulai saat ini aku akan mulai menjaga lisan, dan sikap ku ya rabb...

tuntunlah aku menuju jalan terbaik, jalan yang lurus yang kau ridhoi...
bimbinglah kaki ini untuk melangkah ke jalan Mu, bimbinglah lisan ini untuk
selalu mengatakan hal yang baik....

aku ingin berubaah ya rabb....

dan lembutkanlah hati ini.....

kamar bisu 26 maret 2010....

0 komentar:

Posting Komentar